Pembangkit Listrik Memanfaatkan Matahari untuk Sumber Energinya
Pembangkit listrik memanfaatkan matahari untuk sumber energinya yang disebut pembangkit listrik tenaga surya. Energi matahari fokus utama dalam mengurangi ketergantungan bahan bakar fosil dan dapat mengurangi dampak negatif untuk lingkungan. Artikel dibawah ini menjelaskan tentang pembangkit listrik tenaga surya dan dapat mempengaruhi dunia.
Pembangkit listrik tenaga surya merupakan sistem yang memanfaatkan energi matahari untuk dapat menghasilkan listrik. Sinar matahari akan dirubah menjadi energi listrik melalui solar panel, sistem konsentrator dan sel fotovoltaik. Untuk proses ini disebut dengan konversi energi matahari menjadi energi listrik.
Proses Kerja
Ini berawal dari cahaya matahari mencapai solar panel. Dalam panel surya ada semikonduktor untuk memicu aliaran elektron dan foton sinar matahari. Elektron ini mengalir dari kawat terhubung ke panel surya untuk dapat menciptakan listrik. Dan listrik ini dapat diaplikasikan untuk mensuplai listrik ke bisnis, rumah atau jaringan umum.
Kelebihan Pembangkit Listrik Tenaga Surya
- Sangat ramah lingkungan, sumber energi terbarukan ini tidak menciptakan emisi gas dan tidak akan habis.
- Kemandirian energi, energi matahari ini merupakan sumber energi tidak bergantung pada bahan bakar fosil dan dapat menjadi sangat mandiri.
- Ketersediaan luas, matahari luas. Maka menjadikan pembangkit listrik tenaga surya diaplikasikan di beberapa lokasi.
- Hemat biaya, pembangkit listrik tenaga surya mengurangi atau menghilangkan biaya listrik bulanan untuk jangka panjang.
Menghadapi Beberapa Tantangan seperti :
- Biaya instalasi dan perawatannya awal sangat relatif tinggi, tetapi akan mengalami penurunan ketika beberapa tahun akhir.
- Ketergantungan cuaca, kerja solar panel dipengaruhi kondisi cuaca. Jika cahaya matahari kurang maka produktivitas pembangkit listrik tenaga surya.
- Penyimpanan energi, kesulitan dalam menyimpan energinya dihasilkan pada malam hari atau ketika cuaca buruk.
Kesimpulan
Pembangkit listrik bertenaga surya merupakan solusi dalam kebutuhan energi pada masa depan. Teknologi terus berkambang dan kesadarannya sangat penting energi terbarukan. Memanfaatkan energi matahari harus meningkat.